Sabtu, 04 Mei 2013

Contoh Soal UKA Uji Kompetensi Awal


Kalau tidak ada perubahan jadwal mungkin UKA akan dilaksanakan pada akhir bulan mei sampai dengan awal juni. Sebagai bahan latihan mudah-mudahan contoh soal ini bisa membantu bagi bapak / ibu guru yang akan melaksanakan UKA. Ada beberapa link yang bisa didownload sebagai bahan persiapan latihan menghadapi UKA tahun 2013.
Terdapat 2 (dua) materi yang harus dipersiapkan dalam menghadapi UKA Tahun 2013 yaitu kompetensi Pedagogik dan kompetensi Profesional. Kompetensi pedagogik akan mencapai 30% dari seluruh soal yang akan di ujikan dan kompetensi profesional mencapai 70% dari seluruh soal yang akan diujikan.
untuk daftar linknya bapak ibu bisa download disini..
  1. Download - Soal UKA Uji Kompetensi Pedagogik Guru Kelas 
  2. Download - Soal UKA Uji Kompetensi Pedagogik Dan Jawaban
  3. Download - Soal UKA materi Uji Kompetensi Pedagogik
  4. Download - Soal UKA tentang Kompetensi Kepribadian dan Sosial
  5. Download - Soal UKA tentang Perundang-undangan
  6. Download - Soal UKA tentang Model-model Pembelajaran Inovatif
  7. Download - Soal UKA tentang Pengembangan Profesi Guru
Semoga ini bermanfaat bagi Bapak/Ibu guru yang akan mempersiapkan diri menghadapi UKA Guru 2013 mendatang
 

My Blog List

Hello

ErnsTech © 2008 Business Ads Ready is Designed by Ipiet Supported by Tadpole's Notez